0896 kartu apa

0896 kartu apa – Sampai saat ini baru 4 nomor awalan tersebut yang kami ketahui milik operator Tri Pra bayar dan Pasca bayar 11, 12 digit. Pernah mimin mendapat telpon dari nomor awalan yang 0896 ? Terlihat asing dan bingung ini nomor dari operator apa ya ? kalau saya telpon balik nanti kena tarif mahal…

0896 adalah nomor dari operator Tri atau Three

0896 kartu apa - Sampai saat ini baru 4 nomor awalan tersebut yang kami ketahui milik operator Tri Pra bayar dan Pasca bayar 11, 12 digit. Pernah mimin mendapat telpon dari nomor awalan yang 0896 ? Terlihat asing dan bingung ini nomor dari operator apa ya ? kalau saya telpon balik nanti kena tarif mahal…

Selain 0896, Operator Tri mempunyai nomor awalan lain seperti 0897, 0898, 08988

Mengetahui Awalan 0896 Nomor Operator Apa? – Di tanah air, banyak sekali pilihan provider yang menawarkan tarif murah mulai dari telepon, sms hingga internet dengan jaringan yang mumpuni. Penyebabnya indonesia merupakan negara kepulauan dan dipisahkan dengan lautan luas, sehingga tidak mudah untuk menjangkau sebuah pulau satu dengan yang lain melalui satu jaringan saja.
Untuk saat ini, provider telekomunikasi terdiri dari Telkomsel, Indosat, XL-Axis, 3 Indonesia, Bolt dan Smartfren. Jika kita tahu awal nomor telepon merupakan detail kode negara yaitu “+62” atau bisa diubah menjadi “0896 ” urutan nomor berikutnya adalah kode operator yang digunakan.

0896 kartu apa

Mengetahui Awalan 0896 Nomor Operator Apa

0896 adalah nomor operator Tri dan menggunakan kartu Pra bayar sebagai tarif nelponnnya.

Adapun nomor untuk operator lainnya sebagai berikut.
Telkomsel
  • 0811- (Kartu Halo 10, 11 digit)
  • 0812- (Kartu Halo, simPATI 11, 12 digit)
  • 0813- (Kartu Halo, simPATI 12 digit)
  • 0821- (simPATI 12 digit)
  • 0822- (simPATI, Kartu Facebook)
  • 0823- (Kartu As 12 digit)
  • 0852- (Kartu As 12 digit)
  • 0853- (Kartu As 12 digit)
  • 0851 – Kode Kartu AS pengganti Flexi yang sudah di akuisisi Telkomsel.
Indosat Ooredoo

  • 0855- (Matrix 10 digit)
  • 0856- (IM3 (10 digit limited edition), 11, dan 12 digit)
  • 0857- (IM3 12 digit)
  • 0858- (Mentari 12 digit)
  • 0814- (Broadband Indosat M2 12 digit)
  • 0815- (Matrix, Mentari 11, 12 digit)
  • 0816- (Matrix, Mentari 10, 11, dan 12 digit)

XL Axiata

  • 0817- (Pra bayar dan Explor 10, 11, 12 digit)
  • 0818- (Pra bayar dan Explor 10, 11, 12 digit)
  • 0819- (Pra bayar dan Explor 10, 11, 12 digit)
  • 0859- (Pra bayar dan Explor 12 digit)
  • 0877- (Pra bayar dan Explor 12 digit)
  • 0878- (Pra bayar dan Explor 12 digit)

3 Indonesia (Three)

  • 0896- (Pra bayar dan Pasca bayar 11, 12 digit)
  • 0897- (Pra bayar dan Pasca bayar 11, 12 digit)
  • 0898- (Pra bayar dan Pasca bayar 11, 12 digit)
  • 0899- (Pra bayar dan Pasca bayar 11, 12 digit)

SMART Telecom

  • 0881- (Pra bayar dan Pasca bayar 11, 12 digit)
  • 0882- (Pra bayar dan Pasca bayar 11, 12 digit)
  • 0883- (Pra bayar dan Pasca bayar 11, 12 digit)
  • 0884- (Pra bayar dan Pasca bayar 11, 12 digit)
  • 0885- (Pra bayar dan Pasca bayar 11, 12 digit)
  • 0886- (Pra bayar dan Pasca bayar 11, 12 digit)
  • 0887- (Pra bayar dan Pasca bayar 11, 12 digit)
Untuk kode setelah kode negara dan prefix adalah kode wilayah dan kode pengguna,
AXIS
0838
0831
0832
0833


Sampoerna Telekom 0828
BYRU Satelit / PASTI Satelit 0868
NTS 3G Prabayar & Pascabayar 0838
Lippo Telecom Prabayar & Pascabayar (Khusus Area Jatim) 08315

diatas adalah list nomor hp di indonesia, untuk kode nomor hp di indonesia adalah +62 *** **** ****

Di Atas mungkin saja bisa berubah tergantung pihak operator masing masing.

Manfaat mengetahui nomor operator

Ada banyak sekali penyedia layanan komunikasi. Seperti Telkomsel , Indosat, dan lain lain.
berikut manfaat mengetahui nomor operator.

1. Mengetahui Nomor Sesama pelanggan suatu penyedia layanan telekomunikasi
Dengan mengetahui sesama pelanggan tarif untuk penggunaan telp atau sms akan lebih murah dan hemat. Terkadang setiap operator memasang tarif berbeda beda tergantung tujuan kita atau lawan komunikasi kita.

Jika nomor berbeda operator penggunaan telp maupun sms maka tarif akan menjadi lebih mahal dari pada sesama operator.

Semisal kita menelfon sesama operator
1 menit 300 rupiah

Tetapi
jika ke operator lain bisa
1 menit 3000 rupiah

tarifnya juga berbeda sangat jauh bukan ?
dengan begitu manfaatnya akan terasa

Sms kesesama 150 rupiah
tapi
kesemua operator 250 rupiah
tergantung dari penyedia layanan komunikasi tersebut

Bonus Sms atau telp
Setiap operator biasanya memberikan bonus yang berbeda setiap operator

Misal
Bonus telp sesama operator 1000 menit

Kita hanya bisa memakainya hanya sesama operator, jika salah nomor nanti bonus tidak bisa digunakan atau bisa menghabiskan pulsamu

Lain lagi jika
Bonus telp 500 menit kesemua operator
Anda bisa menggunakan kesemua operator

Misal Bonus Sms
Anda mendapatkan bonus Sms 500 kesesama dan 100 kesemua operator
Berarti anda bisa gratis 500 sms ke sesama operator dan 100 untuk operator yang berbeda

Paket telp dan Sms juga berlaku seperti bonus diatas

2. Mengetahui layanan setiap operator
dengan mengetahui nomor setiap operator

3. mengetahui kode area yang kita hubungi
dengan mengetahui kode area memungkinkan kita bisa menafsirkan atau memperkirakan tarif yang akan kita habiskan

4. mengetahui sinyal terbaik untuk daerahnya
ada operator yang belum mencapai daerah daerah terpencil, maka dari itu kita bisa tau dari nomor lawan kita atau nomor kita

5. untuk penjual pulsa sendiri
Dengan mengetahui awalan nomor atau kode prefix setiap operator. Memudahkan si penjual pulsa dalam transaksi pulsa.

Misal anda mempunyai nomor 0896 **** **** tetapi anda tidak bicara. Sipenjual hafal semua prefix dikarenakan dibutuhkan saat penjualan pulsa

Pertanyaan
0896 Nomor apa ? 0896 Kartu apa ? 0896 Operator apa ? 0896 Provider apa ?
Three (3) provider Three (3)